Calon Penerbang Helikopter, di didik di Pusat Pendidikan Penerbang Angkatan Darat atau Pusdik Penerbad, di Lanud Ahmad Yani, Semarang. Para siswa dilatih dengan helikopter bermesin piston Hughes-300C sebanyak 120 jam terbang. Setelah lulus, mereka melanjutkan di simulator BO-105 atau Bell-412 sekitar 20 jam, sebelum melakukan transisi sebagai copilot pada jenis helikopter yang telah ditentukan. Calon Penerbang Pesawat Bersayap Tetap, dikirim ke Sekolah Penerbang TNI AU di Yogyakarta. Latihan terbang mula dilakukan dengan pesawat Bravo sebanyak 120 jam dan latihan terbang dasar dengan pesawat C-34C Mentor bermesin turboprop sebanyak 60 jam. Setelah lulus, mereka kembali ke Penerbad untuk melakukan transisi sebagai kopilot pada jenis pesawat bersayap tetap yang telah ditentukan.
Dimana Pusdik Penerbad didirikan?
Ground Truth Answers: Semarang
Prediction:
Pusdik Penerbad (Semarang, Jawa Tengah)
Dimana Pusdik Penerbad didirikan?
Ground Truth Answers: Semarang, Jawa Tengah
Prediction: